Ini Wilayah Di Kalbar Yang Harus Waspada Cuaca Ektrem

Editor: Redaksi author photo
KALBARNEWS.CO.ID (PONTIANAK) - Badan Metereologi, Klimatologi dan Gefisika (BMKG) Pontianak Kalimantan Barat menyampaikan  Peringatan Dini Cuaca Ekstrem di beberapa wilayah di Kalimantan Barat.

Pada tanggal 27 November 2021 pukul.10:30 WIB berpotensi terjadi Hujan Sedang-Lebat yang dapat disertai Kilat atau Petir dan Angin Kencang berdurasi singkat pada pukul.11:00 WIB di Kabupaten Bengkayang berada di Sungai Raya Kepulauan, Samalantan, Lembah Bawang, Sungai Raya, Capkala, Sungai Betung, Lumar. 

Sementara di Kabupaten Ketapang diantaranya di daerah  Kendawangan, Manis Mata. 

Untuk di Kabupaten Kubu Raya ada di wilayah Batu Ampar, Kubu, Rasau Jaya, Telok Pakedai, Sungai Raya. 

Wilayah Kabupaten Sambas ada di wilayah Selakau, Selakau Timur, Tebas, Subah, Semparuk, Salatiga, Pemangkat, Jawai Selatan, Sambas, Sebawi, Sajad. 

Kota Singkawang meliputiSingkawang Timur, Singkawang Selatan, Singkawang Tengah, Singkawang Utara, Singkawang Barat. 

Dan dapat meluas ke wilayah Kabupaten Bengkayang meliputi Monterado, Bengkayang, Ledo, Sanggau Ledo, Teriak, Tujuhbelas, Suti Semarang. 

Kabupaten Ketapang meliputi Matan Hilir Selatan, Singkup, Marau, Sungai Melayu Rayak, Air Upas. 

Kota Pontianak meliputi Tenggara, Pontianak Selatan, Pontianak Timur, Pontianak Kota, Pontianak Barat. 

Kabupaten Kubu Raya meliputi Sungai Kakap, Terentang, Sungai Ambawang. M

Kabupaten Landak meliputi Mempawah Hulu, Menjalin, Banyuke Hulu, Sompak. 

Kabupaten Mempawah meliputi Sadaniang, Toho. 

Kabupaten Sambas meliputi Sejangkung, Kondisi ini diperkirakan masih akan berlangsung hingga pukul.13:00 WIB.

(Sumber : Prakirawan-BMKG Pontianak)

Share:
Komentar

Berita Terkini